“Perjuanganku lebih mudah karena mengusir penjajah, perjuanganmu akan lebih sulit karena melawan bangsamu sendiri.” – Bung Karno –
Bangsa yang besar adalah Bangsa yang menghargai jasa Pahlawannya.
Kerja Nyata untuk bangsa ini tidak hanya menjadi tugas pemerintah. Tapi juga seluruh masyarakat. Jangan sampai pengorbanan para pahlawan menjadi sia-sia Karena sikap apatis kita terhadap nasib bangsa ini.
Selamat Hari Pahlawan 10 November 2017.. Perjuangan kita belum berakhir !!!